Java adalah bahasa pemrograman yang biasa digunakan untuk mengembangkan bagian back-end dari software, aplikasi Android, dan juga website. Java juga dikenal memiliki moto “Write Once, Run Anywhere”. Artinya, Java mampu dijalankan di berbagai platform tanpa perlu disusun ulang menyesuaikan platformnya.
Langsung aja, yuk belajar Java dengan Netbeans
Tugas 1 >> Materi 1-Belajar Java Array, Materi 2-Belajar Java Method, Materi 3-Belajar Java OOP. Contoh laporan Netbeans DISINI, dan tugas dikumpulkan DISINI
Tugas 2>> Materi Formulir GUI, Contoh Laporan GUI DISINI, tugas dikumpulkan DISINI
Tugas 3 >> Membuat program kalkulator sederhana, Contoh Laporan Disini, tugas dikumpulkan disini
Tugas 4 >> Uji coba Aplikasi Java >> Dikumpulkan Disini